Blog PT. Invelli Solusindo

Baca cerita kami serta informasi terbaru mengenai invelli.

Featured Post

Postingan Blog

Wajib Paham! Peraturan OJK Tentang Koperasi Simpan Pinjam

Wajib Paham! Peraturan OJK Tentang Koperasi Simpan Pinjam

12 Mei 2023
Apa yang muncul di benak Anda ketika mendengar lembaga penyedia jasa penyimpanan dan peminjaman uang? Sebagian besar orang akan menjawab bank tanpa ragu. Hal ini wajar, mengingat penggunaan bank sangat populer di tengah masyarakat.  Padahal, terdapat lembaga lain untuk layanan keuangan tersebut, salah satunya koperasi simpan pinjam (KSP).  Walaupun skala penggunanya tak sebesar bank karena […]
Penting Untuk Ekonomi Rakyat, Ini Cara Memajukan Koperasi

Penting Untuk Ekonomi Rakyat, Ini Cara Memajukan Koperasi

11 Mei 2023
Anda pasti sudah familiar dengan format organisasi bernama koperasi. Sebelum membahas mengenai cara memajukan koperasi, mari simak apa itu koperasi dan tujuannya. Memiliki tujuan mulia, koperasi adalah sebuah bentuk organisasi yang dijalankan untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi para anggota melalui partisipasi aktif dan kolaborasi. Secara spesifik, koperasi memiliki ragam tujuan, mulai dari menciptakan akses yang merata […]
Apa Itu BPR Digital dan Kelebihan Beralih ke Bank Digital

Apa Itu BPR Digital dan Kelebihan Beralih ke Bank Digital

29 April 2022
Demi memperluas jangkauan nasabah, BPR digital mulai dikembangkan oleh BPR dan BPRS di berbagai daerah di Indonesia. Hal ini mungkin bisa menjadi pengganti sistem jemput bola tradisional yang sampai saat ini masih dilakukan oleh beberapa BPR. Perkembangan dunia digital di dalam negeri saat ini memang semakin besar. Kini, semua layanan bisa diakses secara digital melalui […]
Mengenal Pengertian Open Banking API dan Fungsinya

Mengenal Pengertian Open Banking API dan Fungsinya

26 April 2022
Menerapkan sistem Open banking api akan jadi langkah pertama Anda dalam mengbangkan layanan perbankan ke dunia digital. Karena mempertahankan cara konvensional selamanya akan membuat usaha perbankan jadi tidak relevan dan mulai ditinggalkan oleh nasabah sedikit demi sedikit. Saat ini semua layanan sudah beralih ke dunia digital. Bukan cuma layanan perbankan, layanan lain seperti transportasi, food […]