Apa itu Reseller ?
Reseller adalah Pihak-pihak (bisa pribadi ataupun PT) yang bertujuan untuk memasarkan produk-produk Invelli kepada calon klien (Bank/BPR/Koperasi).
Bagaimana Cara Menjadi Reseller?
Cara menjadi Reseller Invelli cukup mendaftarkan diri kemudian menandatangani Perjanjian Kerjasama (PKS) Reseller yang telah disepakati dan kamu langsung bisa memasarkan menggunakan Referral ID kamu.
Apa saja tugas Reseller?
Tugas/Kewajiban Reseller selain memasarkan produk2 Invelli ke calon klien (Institusi/Group BPR/Koperasi), juga diwajibkan untuk menjaga relasi/mengelola hubungan baik dengan klien (Institusi/Group BPR/Koperasi) yang direferensikan agar proses implementasi produk invelli berjalan lancar.
Apa Keuntungan Menjadi Reseller?
Hak yang akan didapatkan Reseller yaitu mendapatkan bagi hasil atau margin setiap bulannya selama produk invelli digunakan oleh BPR/Koperasi. Reseller juga berhak mendapatkan pelatihan/training terkait dengan product knowledge Invelli.
Berapa lama masa bagi hasil kepada Reseller
2-3 tahun dan dapat diperpanjang sesuai kesepakatan kedua belah pihak.